RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Nama Sekolah : SMA N 1 Lasem
Mata Pelajaran : Sosiologi
Kelas/Semester : X / Ganjil
Pertemuan ke : 1 (satu)
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
A.Standart Kompetensi : Memahami prilaku keteraturan hidup sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku dalam masyarakat
B.Kompetensi Dasar : Mendeskripsikan proses interaksi sosial sebagai dasar pengembangan pola keteraturan dan dinamika kehidupan sosial
C. Indikator :
· Menjelaskan proses pembentukan kelompok, lembaga sosial
· Menjelaskan pengertian lembaga sosial
· Mengidentifikasi pembentukan lembaga sosial
· Mendiskripsikan tipe-tipe lembaga sosial
D. Tujuan Pembelajaran :
Setelah diadakanya proses pembelajaran, siswa diharapkan dapat :
1. Mengidentifikasi bagaimana proses pembentukan kelompok, lembaga sosial
2. Menjelaskan tentang pengertian lembaga sosial
3. Mendeskripsikan bagaimana pembentukan lembaga sosial
E. Materi Pembelajaran :
1. Lembaga-lembaga sosial
F. Model Pembelajaran :
1. Bertukar Pasangan
G. Kegiatan Pembelajaran :
No 1 | Kegiatan Pembelajaran Pendahuluan · Berdoa · Guru mengabsen Murid dan menyampaikan salam dan ketenangan · Guru memberikan ringkasan materi yang akan di sampaikan | Waktu 10 menit |
2 | Kegiatan Inti Langkah-langkah : · Setiap siswa mendapat satu pasangan (pasangan dapat ditentukan oleh guru atau oleh siswa) · Guru memberi tugas pada setiap pasangan · Selesai mengerjakan tugas, anggota pasangan bergabung dengan pasangan baru · Dalam pertukaran pasangan, mereka saling mengemukakan jawaban tugas · Temuan baru yang didapat dalam pertukaran pasangan, kemudian disampaiakn kepada pasangan semula | 70 Menit |
3 | Kegiatan Akhir
| 10 Menit |
H. Metode Pembelajaran ( Inovatif ) :
- Diskusi kelompok dengan menggunakan model pembelajaran bertukar pasangan
I.Media Pembelajaran
- Papan Tulis
- Buku
- internet
J. Sumber Bahan
- Koran/Majalah
- Buku paket
- Tim sosiologi, sosiologi 1 untuk sma kelas x ,suatu kajian kehidupan masyarakat (sesuai standar isi 2006) Yudhistira
K. Penilaian
· Penilaian Proses Belajar
· Pengamatan aktifitas di kelas /
Hasil tugas
· Penilaian Hasil Belajar
Berikut ini format penilaian diskusi kelompok.
No | Nama | ASPEK PENILAIAN | Total nilai | Presentasi | ||||
Sikap | Keaktifan | Wawasan | Kemampuan mengemukakan pendapat | Kerja sama | ||||
| | | | | | | | |
Keterangan: nilai maksimal 20
LEMBAR OBSERVASI DISKUSI KELOMPOK
No | Nama Siswa | Aspek yang Dinilai | Skor/ Jumlah | |||||
1 | 2 | 3 | 4 | 5 | 6 | |||
| | | | | | | | |
Aspek yang dinilai:
- Kemampuan menyampaikan pendapat.
- Kemampuan memberikan argumentasi.
- Kemampuan memberikan kritik.
- Kemampuan mengajukan pertanyaan.
- Kemampuan menggunakan bahasa yang baik.
Penskoran: Jumlah skor:
A. Tidak Baik Skor 1 24—30 = Sangat Baik
B. Kurang Baik Skor 2 18—23 = Baik
C. Cukup Baik Skor 3 12—17 = Cukup
D. Baik Skor 4 6—11 = Kurang
E. Sangat Baik Skor 5
FORMAT PENILAIAN PROSES DISKUSI
No | Nama Siswa | Kriteria Penilaian | Jumlah Skor | ||||
1 | 2 | 3 | 4 | 5 | |||
1 | | | | | | | |
2 | | | | | | | |
Dst | | | | | | | |
Keterangan: Rentang skor :
1—3
1. Aktivitas dalam kelompok 2—15 = Sangat baik
2. Tanggung jawab individu 9—11 = Baik
3. Pemikiran 6—8 = Cukup
4. Keberanian berpendapat 3—5 = Kurang
5. Keberanian tampil
Mengetahui : Semarang 15 , Desember 2011
Guru Mata Pelajaran,
Kepala Sekolah SMA N 1 Lasem
DRS. Totok Rochana Firda Aprilianto. Spd
NIP. 130 234 567 Nim. 3401409012
0 komentar:
Posting Komentar